Tablet anyar bertajuk Asus Fonepad 7 FE375CXG
telah diluncurkan oleh Asus baru – baru ini. Tablet ini juga sudah siap
meramaikan pasar di tanah air karena sebentar lagi akan mulai dipasarkan dengan
harga yang cukup menarik yaitu Rp 2,4 jutaan. Dengan harga tersebut, pengguna
akan mendapatkan tablet Asus berukuran 7 inch yang sudah bertenaga prosesor 64
bit. Penasaran ingin tahu seperti apa ulasan lengkap tablet ini?
Baca ulasannya di sini - Asus Fonepad 7FE375CXG
0 komentar:
Posting Komentar