Berita Ponsel smartphone Terbaru Lengkap

Rabu, 26 November 2014

Asiafone Phoenix, Ponsel Murah Dual Core Rp 600 Ribuan



Sebuah smartphone Android murah baru saja diperkenalkan oleh Asiafone. Smartphone anyar yang dinamai dengan Asiafone Phoenix ini akan menyasar segmen kelas bawah karena harganya yang sangat murah. Smartphone ini menawarkan spesifikasi yang cukup bagus untuk sebuah ponsel pintar seharga 600 ribuan. Apalagi smartphone ini juga ditenagai dengan prosesor dual core. Lantas apa saja spesifikasi di dalamnya?

Baca spesifikasinya di sini - Asiafone Phoenix

Asiafone Phoenix, Ponsel Murah Dual Core Rp 600 Ribuan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar